Surat Pengantar KKP (D3)

Kegiatan yang dilakukan oleh mahasiswa yang ingin melakukan Kuliah Kerja Praktek (KKP) untuk melengkapi tugas akhir perkuliahannya

PROSEDUR

  1. Mahasiswa mengajukan permohonan surat pengantar KKP dengan mengisi form melalui laman http://baak.wicida.ac.id
  2. Data yang telah diisi oleh Mahasiswa akan diproses dan dicetak oleh Staff Bagian Administrasi Akademik dan Kemahasiswaan (BAAK)
  3. Mahasiswa menerima surat pengantar KKP dari BAAK
  4. Mahasiswa Meminta Tanda Tangan kepada Ketua Program Studi
  5. Setelah di Tandatangani Ketua Program Studi Manajemen Informatika, mahasiswa kembali ke BAAK untuk untuk mendapat Stempel dan Amplop Surat.

FORM SURAT PENGANTAR KKP